Now Hiring: Are you a driven and motivated 1st Line IT Support Engineer?

Kurikulum PS Dietisien

Kurikulum PS Dietisien

Program Profesi Dietisien mensyaratkan 28 sks, meliputi perkuliahan dan praktik kerja lapang profesi yang dilaksanakan di Rumah Sakit untuk rotasi Gizi Klinik,  di Puskesmas atau institusi lain di masyarakat untuk rotasi Gizi Masyarakat dan di institusi penyelenggaraan makanan (di rumah sakit dan di masyarakat/catering) untuk rotasi Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan (MSPM). Studi dijadwalkan selama 2 semester (48 minggu).

No Kegiatan Durasi (minggu)
1 Pengantar Kerja Profesi 7
2 Praktik kerja lapang (3 rotasi) 28
3 Alih Rotasi (Pengerjaan laporan, Seminar) 9
4 Ujian Akhir di Program Studi 2
5 Yudisium 2
Total 48

 

Jumlah mata kuliah yang diambil adalah sebanyak 14 mata kuliah yang diawali dengan orientasi di awal masa perkuliahan dan dilanjutkan di beberapa tempat praktik kerja lapang.

No Smt Kode MK/Blok Nama Mk/Blok Bobot sks Dosen Pengampu
1 I DTN011 Orientasi dan Pemantapan Materi 2 (2-0) Prof. Dr. Ir. Sri Anna Marliyati, MSi

Dr. Ir. Yayuk Farida Baliwati, MS

Dr. Tiurma Sinaga, MFSA

2 DTN111 Proses Asuhan Gizi Terstandar pada Kasus Penyakit Dalam dan Jantung 3 (0-9) Prof. Dr. Ir. Sri Anna Marliyati, MSi
3 DTN112 Proses Asuhan Gizi Terstandar pada Kasus Bedah & Obstetri dan Ginekologi 2 (0-6) Prof. Dr. Ir. Evy Damayanthi, MS
4 DTN113 Proses Asuhan Gizi Terstandar pada Kasus Penyakit Kritis & Stroke 2 (0-6) Dr. Tiurma Sinaga, MFSA
5 DTN114 Proses Asuhan Gizi Terstandar pada Kasus Anak 2 (0-6) Prof. Dr. Ir. Hardinsyah, MS
6 DTN115 Proses Asuhan Gizi Terstandar pada Pasien Rawat Jalan 2 (0-6) Dr. Katrin Roosita, SP, MSi
7 DTN116 Proses Asuhan Gizi Terstandar pada Penyakit Kanker 1 (0-3) Prof. Dr. Ir. Sri Anna Marliyati, MSi
8 II DTN221 Manajemen Program Gizi 2 (0-6) Dr. Ir. Yayuk Farida Baliwati, MS
9 DTN222 Pendidikan Gizi dan Promosi Kesehatan 2 (0-6) Dr. Ir. Cesilia Meti Dwiriani, MSc
10 DTN223 Gizi Olahraga 2 (0-6) Dr. Ir. Budi Setiawan, MS
11 DTN224 Gizi Pekerja 2 (0-6) Dr. Ir. Cesilia Meti Dwiriani, MSc
12 DTN321 Sistem Pelayanan Makanan 3 (0-9) Dr. Tiurma Sinaga, MFSA
13 DTN322 Pengendalian Biaya 1 (0-3) Dr. Tiurma Sinaga, MFSA
14 DTN323 Pengembangan Produk Pangan Diet Khusus 2 (0-6) Dr. Ir. Budi Setiawan, MS

Prof. Dr. Ir. Sri Anna Marliyati, MSi

Total 28

 

 

Select the fields to be shown. Others will be hidden. Drag and drop to rearrange the order.
  • Image
  • SKU
  • Rating
  • Price
  • Stock
  • Availability
  • Add to cart
  • Description
  • Content
  • Weight
  • Dimensions
  • Additional information
Click outside to hide the comparison bar
Compare